Banjir Bandang Kutacane
KUTECANE - Banjir bandang yang
datang tiba-tiba menghantam
puluhan rumah di desa Rikit
Bur, Kecamatan
Tusam,kabupaten Aceh
Tenggara, Kamis sore 12 April
2012. Dikabarkan, puluhan
rumah yang dihantam banjir
yang berada di sepanjang aliran
Sungai Rikit Bur, 15 km dari
ibukota Kutacane.
"Sungainya kecil, makanya tidak
ada yang menduga banjir besar
ini," kata warga saat dihubungi
The Atjeh Post via selular tadi
pagi.
Dikatakannya, banjir datang
akibat hujan yang menguyur
daerah itu sejak sore hari,
sehingga menyebabkan sungai
meluap, apalagi hutan yang
berada di seputar sungai telah
gundul dijadikan lahan
perkebunan masyarakat.
"Kendatipun air datang sangat
tiba-tiba, alhamdulillah
masyarakat sempat melarikan
diri." lanjut sumber itu.
Hingga saat ini kerugian belum
bisa ditaksir, dan tidak ada
korban Jiwa. []
Posting By: KANDI IRAWAN
Related Search
Kutacane, Kutacane online, Aceh Tenggara, Agara, Badar, Lawe Alas, Tanoh Alas, Babussalam, Bambel, Lawe Bulan, Ketambe, Lawe Dua, Alas river, sungai alas, Gunung leuser, leuser mountain, Aceh, indonesia.
datang tiba-tiba menghantam
puluhan rumah di desa Rikit
Bur, Kecamatan
Tusam,kabupaten Aceh
Tenggara, Kamis sore 12 April
2012. Dikabarkan, puluhan
rumah yang dihantam banjir
yang berada di sepanjang aliran
Sungai Rikit Bur, 15 km dari
ibukota Kutacane.
"Sungainya kecil, makanya tidak
ada yang menduga banjir besar
ini," kata warga saat dihubungi
The Atjeh Post via selular tadi
pagi.
Dikatakannya, banjir datang
akibat hujan yang menguyur
daerah itu sejak sore hari,
sehingga menyebabkan sungai
meluap, apalagi hutan yang
berada di seputar sungai telah
gundul dijadikan lahan
perkebunan masyarakat.
"Kendatipun air datang sangat
tiba-tiba, alhamdulillah
masyarakat sempat melarikan
diri." lanjut sumber itu.
Hingga saat ini kerugian belum
bisa ditaksir, dan tidak ada
korban Jiwa. []
Posting By: KANDI IRAWAN
Related Search
Kutacane, Kutacane online, Aceh Tenggara, Agara, Badar, Lawe Alas, Tanoh Alas, Babussalam, Bambel, Lawe Bulan, Ketambe, Lawe Dua, Alas river, sungai alas, Gunung leuser, leuser mountain, Aceh, indonesia.
No comments
Kami siap menerima kritik dan saran dari anda !